Setelah menjalani Ujian semester gasal dengan penuh keseriusan, tibalah waktu lebih santai. Waktu ini kita pergunakan untuk melepas lelah dengan cara berolahraga dan seni. Selain membina keakraban, loyalitas kelas dan membina sportifitas, acara class meeting juga hiburan sebagai pengisi waktu menjelang penerimaan rapor semester gasal.
Program kerja OSIS dan MPK ini dilaksanakan pada tanggal 15 sd 22 Desember 2022. Berikut foto hasil liputan class meeting :